Mengetahui langkah penyelesaian hukum jika mobil berserempetan akan memberikan Anda panduan secara tepat. Ketika hal tersebut terjadi, maka pengguna jalan bisa melakukan langkah cepat secara tepat ketika telah mengetahui hukumnya.

Sebagai pengguna jalan, berhati – hati serta selalu waspada terhadap berbagai hal mungkin saja terjadi sangatlah penting. Keadaan tersebut, akan membuat pengendara merasa lebih aman serta memperkecil risiko kecelakaan.

Menggunakan berbagai peralatan keamanan telah disediakan secara baik dan benar juga sangatlah penting. Ketika sudah begitu langkah penyelesaian hukum jika mobil berserempetan ketika terjadi juga lebih mudah dilakukan.

Karena Anda sudah menjadi pengguna jalan yang baik dan menaati aturan. Ketika terjadi kecelakaan juga dapat dilakukan penyelesaian secara mudah tanpa ada hambatan nantinya, karena tidak melakukan kesalahan.

Biasanya, jika hanya berserempetan saja, tidak menjadi sebuah kecelakaan berat untuk pengendara. Dalam jenis tersebut langkah hukum jika terjadi kecelakaan karena melawan arah bisa juga dilakukan.

Ketika terdapat pengendara lain yang sedang melintas melawan arah, dan Anda terserempet oleh mobil mereka. Maka dalam penyelesaiannya dapat melalui proses hukum maupun menggunakan negosiasi perdamaian saja.

Jika tidak banyak kerusakan yang terjadi, maka dapat menggunakan proses damai secara sederhana. Cukup dengan membayarkan ganti rugi yang telah ditentukan, maka proses penyelesaian kecelakaan telah dilakukan.

Untuk sampai pada meja hijau, kecelakaan ringan dimasukkan pada pasal 229 ayat 2 dan 3 yang membahas mengenai UU LLAJ. Ketika terjadi kecelakaan atau lua ringan pada kendaraan maupun barang.

Langkah Penyelesaian Hukum Jika Mobil Berserempetan Secara Tepat

Saat suatu ketika Anda mengalami kecelakaan saat sedang berada pada jalan raya. Maka hal pertama harus dipersiapkan adalah bukti, ini nantinya akan sangat memberikan bantuan terhadap penyelesaian perkara yang terjadi.

Memberikan bukti kuat ketika pengendara tidak merasa bersalah, maka bisa dibenarkan. Untuk sanksi pidana yang diberikan sebagai ancaman hukum pelaku tabrak lari juga sangat berat, apa lagi ketika kerusakan parah.

Atau hingga pelaku menyebabkan korban tertabrak meninggal dunia. Maka hukuman diberikan menjadi lebih berat lagi, karena sudah tidak bertanggung jawab serta menyebabkan salah satu nyawa hilang pada kecelakaan.

Untuk sanksi pidana diberikan terhadap kelalaian menyerempet mobil lain maka dengan pasal 310 ayat 1 UU LLAJ. Ancaman tersebut sudah sesuai dengan yang diberitakan pada pasal 229 ayat 2 sebelumnya.

Untuk hukuman kurungan penjara paling lama adalah selama 6 bulan. Sedangkan denda diberikan paling banyak sebesar 1 juta rupiah kepada pelanggar ketika melakukan penabrakan di jalan raya.

Ketika mengalami tabrak dari belakang, maka ada penyelesaian hukum jika ditabrak kendaraan lain dari belakang secara tepat. Ketika hal tersebut terjadi, kesalahan bisa saja terjadi pada mobil depan maupun belakang.

Untuk mendapatkan bukti kesalahan secara tepat, maka kronologi kecelakaan harus dijelaskan secara terperinci. Ketika tidak berhasil hanya dengan menggunakan negosiasi untuk mendapatkan perdamaian saja, harus ke meja hijau.

Penyelesaian di meja hijau tersebut, dapat dilakukan dengan menggunakan bukti – bukti ketika laka terjadi. Menyelesaikan perselisihan juga ganti rugi harus dibayarkan dilakukan oleh orang yang melakukan kesalahan saat berkendara.

Penyelesaian Tepat Jika Mobil Berserempetan

Untuk langkah penyelesaian hukum jika mobil berserempetan adalah dengan mengetahui siapakah yang melakukan kesalahan. Biasanya pengendara tidak mau disalahkan dan tetap ingin mendapatkan ganti rugi nantinya.

Ketika keadaan tersebut tetap terjadi, maka proses negosiasi juga akan sulit dilakukan. Bukan hanya itu saja, ketika terjadi kecelakaan juga harus segera dilakukan penanganan secara tepat terhadap korban.

Pertolongan pertama dengan mengecak keadaan dari korban harus dilakukan sebagai langkah pertama. Nantinya, saat hal tersebut telah dilakukan, baru bisa mulai melakukan negosiasi terkait dengan laka yang terjadi.

Contohnya saja, ketika pengendara mobil sedang berkendara di jalan raya. Di depannya terdapat pengendara sepeda motor yang dekat dengan mobil, mobil ingin menyalip motor depannya tersebut.

Ketika sedang menyalip mengambil jarak terlalu dekat sehingga menyerempet motor. Nah, dalam keadaan tersebut, jika hanya terjadi kerusakan ringan saja, mungkin mobil maupun motor akan rusak ringan.Selain itu, pengendara motor mengalami luka ringan pada bagian kaki hingga memar. Hal tersebut harus segera ditangani dengan langkah penyelesaian hukum jika mobil berserempetan agar tidak terjadi hal tidak diinginkan.

Konsultasikan Tanpa Ragu Dengan Justika, Jika Anda Masih Bingung

Anda bisa mengkonsultasikan perihal langkah hukum jika terjadi kecelakaan lalu lintas dengan mitra advokat andal dan profesional Justika. Anda bisa memanfaatkan layanan hukum berbayar dari Justika.

Lawyer yang bergabung di Justika merupakan lawyer pilihan yang melalui proses rekrutmen yang cukup ketat dengan pengalaman paling sedikit, yaitu 5 tahun berkarir sebagai advokat.

Kini, konsultasi chat dengan advokat berpengalaman hanya mulai dari Rp. 30.000 saja. Dengan harga tersebut Anda sudah bisa mendapatkan solusi permasalahan hukum Anda dengan cara menceritakan permasalahan yang dihadapi melalui kolom chat. Nantinya sistem akan mencari advokat guna membantu menyelesaikan permasalahan Anda.

Untuk permasalahan yang membutuhkan solusi lebih lanjut, Anda bisa memanfaatkan layanan konsultasi telepon mulai dari Rp. 350.000 selama 30 menit atau Rp. 560.000 selama 60 menit.

Konsultasi tatap muka bisa dilakukan ketika Anda benar-benar membutuhkan saran secara langsung dari advokat terpercaya untuk kasus yang lebih rumit. Hanya dengan Rp. 2.200.000 saja, Anda sudah bisa bertemu secara langsung selama 2 jam untuk bertanya lebih dalam hingga menunjukkan dokumen-dokumen yang relevan untuk membantu permasalahan Anda.


Seluruh informasi hukum yang ada di artikel ini disiapkan semata-mata untuk tujuan pendidikan dan bersifat umum. Untuk mendapatkan nasihat hukum spesifik terhadap kasus Anda, konsultasikan langsung dengan konsultan hukum berpengalaman dengan klik tombol konsultasi di bawah.